Kepala TIM
Kepala TIM
URAIAN TUGAS KEPALA TIM
- Menyusun rencana kerja ketua tim;
- Mengatur dan mengkoordinasi seluruh kegiatan pelayanan di timnya, melalui kerjasama dengan perawat pelaksana;
- Berkoordinasi dengan kepala ruang untuk mengatur jadwal dinas;
- Memberikan orientasi dan membimbing kepada mahasiswa keperawatan apabila ada mahasiswa praktik;
- Mengendalikan pendayagunaan tenaga keperawatan, peralatan, obat-obatan, dan mutu asuhan keperawatan di timnya;
- Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan asuhan keperawatan medical bedah kepada timnya;
- Bersama dengan anggota timnya, memberikan orientasi kepada pasien dan keluarga pasien tentang peraturan rumah sakit, tata tertib ruang rawat, serta penggunaan fasilitas yang ada di rumah sakit.
---- Berita Terkait ----